Obat diberikan sesuai dengan petunjuk dari dokter/apoteker
Manufaktur
Sanbe Farma
Kemasan
1 tablet salut gula
Cara Penyimpanan
Simpan pada tempat sejuk dan kering, serta terlindung dari cahaya
Perlu Resep
Ya
Golongan
Obat Keras
Dosis
1 tablet selama 2 hari berturut-turut. Menstruasi biasanya terjadi 3-6 hari kemudian, tetapi pada beberapa kasus, menstruasi dapat baru terjadi setelah 15 hari
Efek Samping
Edema, sakit kepala, mual.
Indikasi / Kegunaan
Untuk terapi pada amenore sekunder
Kandungan / Komposisi
Methylestrenolone 5 mg dan methylestradiol 0.3 mg
Kontraindikasi / Jangan digunakan oleh
Hamil. Riwayat ikterus idiopatik, pruritus berat atau pemfigoid gestasional selama kehamilan.
Perhatian Khusus
Epilepsi, hipertensi, migren, asma, gangguan fungsi jantung atau ginjal, gangguan hati & pasien yang rentan terhadap tromboemboli atau dengan riwayat depresi. Monitor kadar glukosa darah pada diabetes.