Teknologi Jet Dry yang disematkan juga memungkinkan LG T19EV4 mengurangi kelembaban di dalam ruangan agar tetap segar. Selain fitur-fiturnya yang canggih dan keren, LG T19EV4 juga dibekali dengan fitur Comfort Sleep, di mana LG T19EV4 dapat memastikan lingkungan tempat tidur menjadi nyaman dengan 3 fungsi secara otomatis. LG T19EV4 juga sangat ramah lingkungan dengan teknologi Freon R32, sehingga tidak merusak lapisan ozon. LG T19EV4 juga dapat mendeteksi kebocoran freon dengan sendirinya yang kemudian akan ditampilkan pada display AC.