Beralih pada bagian mesinnya, Polytron PAC 05VE berjalan dengan dukungan mesin kompresor rotary, berkapasitas 0.5 PK, dan konsumsi daya listrik sebesar 440 watt. Kinerja mesin yang begitu canggih dan efektif ini juga dibekali oleh berbagai fitur andalan, mulai dari auto restart, auto swing, hingga dehumidification untuk bantu lembabkan udara dalam ruangan dengan lebih optimal. Tak hanya itu, kamu akan rasakan udara sejuk Polytron PAC 05VE ke seluruh ruangan berkat tipe bodi split yang bantu sebarkan merata udara.