Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMitra TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Samsung
Samsung NX2000
Samsung NX2000 merupakan mirrorless camera yang diproduksi oleh brand ternama Samsung dengan ketajaman video Full HD. Kamera ini diproduksi pertama kali pada tahun 2013 dan dilengkapi dengan sensor tipe CMOS berukuran 23,5 x 15,7 mm dan format sensor berupa APS-C. Kamera Samsung NX2000 ini juga didukung oleh ISO 100-25600 dan dibekali dengan viewfinder dan live view. Ukuran layar dari kamera ini berukuran 3,7 inci dengan berat yang tergolong ringan, yaitu 228g dan dimensi 119 x 65 x 36mm sehingga mudah dibawa kemana-mana. Kamera Samsung NX2000 didukung dengan sambungan berupa USB, HDMI, dan NFC. Selain itu, terdapat konektivitas berupa WiFi yang semakin mempermudah menghubungkan kamera dengan perangkat lain. Hampir semua kontrol menu dari kamera Samsung NX2000 ini diakses lewat layar sentuh. Tombol fisik yang tersedia, antara lain tombol on/off, tombol shutter, tombol upload, tombol putar untuk navigasi menu serta pengaturan modus, tombol merekam video, tombol home screen, dan tombol playback. User interface-nya dirancang dengan sangat baik sehingga mudah untuk melakukan pengaturan
Kisaran Harga
Rp2.534.500 - Rp5.520.000
Gambar Samsung NX2000 dari Katalog Tokopedia
Gambar Samsung NX2000 dari Katalog Tokopedia
Gambar Samsung NX2000 dari Katalog Tokopedia
specifcationTipe ProdukMirrorless, 2021, 228 gr, Hitam, Putih, Merah Muda
specifcationSensor & ISO Sensitivity20.3 MP, CMOS, 25600, 100
specifcationScreen3.7 inch, Bisa touch screen, Live view tersedia
specifcationFitur Kamera1/4000s, 30s, Built-in flash tersedia, Image stabilization tersedia, JPEG, RAW
specifcationVideo1920 x 1080 Pixel, MP4, H.264, Headphone port tidak tersedia, Headphone tidak tersedia
specifcationFitur LainnyaBP-Series, BP1130, HDMI port tersedia, USB port tersedia

Kenali spesifikasi & fitur Samsung NX2000

Tipe Produk
Tipe Kamera
Mirrorless
Tahun Rilis
2021
Berat
228 gr
Warna
Hitam, Putih, Merah Muda
Sensor & ISO Sensitivity
Resolusi Kamera
20.3 MP
Tipe Sensor
CMOS
Maksimum ISO
25600
Minimum ISO
100
Screen
Ukuran Screen
3.7 inch
Touchscreen
Bisa touch screen
Live view
Live view tersedia
Lihat Selengkapnya

Tonton video ulasan Samsung NX2000, yuk!

vidCatalog
VideoTile
Review Samsung NX2000 I Kamera MirrorlessKang Day

Bandingkan dengan produk lainnya

Samsung
Samsung NX2000
img
Rp2.534.500 - Rp5.520.000
Xiaomi
Xiaomi XiaoYi M1
down-icon
img
Rp3.600.000 - Rp5.662.000
Nikon
Nikon Z6 II
down-icon
img
Rp17.009.300 - Rp81.539.000
Tipe Produk
Mirrorless, 2021, 228 gr, Hitam, Putih, Merah Muda
Mirrorless, 2015, Universal Lens, 114 x 64 x 34 mm, 281 g, Putih, hitam
DSLR Style, 2020, Nikon Z mount, 134 x 100.5 x 69.5mm, 705 g, Hitam
Sensor & ISO Sensitivity
20.3 MP, CMOS, 25600, 100
20 MP, CMOS, ISO 25600, ISO 10
45.7 MP, CMOS, 35.9 x 23.9 mm, ISO 204800, ISO 50
Screen
3.7 inch, Bisa touch screen, Live view tersedia
3 inch, 1040k dots, Bisa touch screen, Live view tersedia
3.2 inch, Bisa touch screen, Live view tersedia, Electronic
Fitur Kamera
1/4000s, 30s, Built-in flash tersedia, Image stabilization tersedia, JPEG, RAW
1/4000s, 60s, 5.0 fps, Built-in flash tidak tersedia, Image stabilization tidak tersedia, 5184 x 3888 pixels, JPEG
1/8000s, 30s, 14 fps, Built-in flash tersedia, Image stabilization tersedia, JPEG, RAW
Video
1920 x 1080 Pixel, MP4, H.264, Headphone port tidak tersedia, Headphone tidak tersedia
3840 x 2160 Pixels, 30, 60 fps, MP4, H.264, Microphone port tidak tersedia, Headphone port tidak tersedia
3840 x 2160, 30 fps, MOV, MP4, Microphone port tersedia, Headphone port tersedia
Fitur Lainnya
BP-Series, BP1130, HDMI port tersedia, USB port tersedia
SD/SDHC/SDXC, 1, Battery Pack, 450 shots, BXM-10 lithium-ion, HDMI port tersedia, USB port tersedia
SD, SDHC, SDXC, CFexpress (Type B), XQD, 1 slot, EN-Series, EN-EL15c, HDMI port tersedia, USB port tersedia

Lihat 21 produk pilihan

Filter
Surabayatoko Rizqiana_shop