Tattoo adalah suatu bentuk modifikasi penampilan kulit tubuh dengan memasukkan tinta permanen ke dalam lapisan dermis kulit untuk mengubah pigmen pada kulit DCP Tattoo kini hadir dengan jasa pembuatan tattoo dan jasa ini ditujukan bagi Anda yang ingin mengekspresikan simbol personal Anda dengan merajah tubuh atau memiliki tatoo DCP Tattoo dapat membantu untuk membuat tattoo berupa gambar atau tulisan sesuai dengan preferensi pribadi pada area tubuh yang Anda inginkan