Masjid AGUNG SUNAN AMPEL
Jl. Ampel Masjid No.53 Ampel Kec. Semampir Kota SBY, Jawa Timur 60151, Indonesia
Topologi Masjid: Masjid Bersejarah
Didirikan: 1421
Email: -
Sejarah Masjid
Masjid Ampel didirikan tahun 1421 oleh Sunan Ampel, dibantu sahabat karibnya Mbah Sholeh dan Mbah Sonhaji, serta santrinya. Masjid ini dibangun di atas sebidang tanah seluas 120 x 180 meter persegi di Desa Ampel (sekarang Kelurahan Ampel), Kecamatan Semampir Surabaya atau sekitar 2 km ke arah Timur Jembatan Merah. Tidak disebut kapan selesainya pembangunan Masjid Ampel ini. Sunan Ampel juga mendirikan Pondok Pesantren Ampel. Sejak tahun 1972 Kawasan Masjid Agung Sunan Ampel telah ditetapkan me...
Profil Masjid
Luas Tanah: 5.000 m2
Status Tanah: Wakaf
Luas Bangunan: 2.000 m2
Daya Tampung Jamaah: 4.000
Fasilitas Umum
- Sarana Ibadah
- Tempat Wudhu
- Kamar Mandi/WC
- Sound System dan Multimedia
- Kantor Sekretariat
- Perpustakaan
- Koperasi
- Poliklinik
- Perlengkapan Pengurusan Jenazah
- Aula Serba Guna
- Toko
- Tempat Penitipan Sepatu/Sandal
- Gudang
- Taman
- Parkir
Kegiatan
- Menyelenggarakan Ibadah Sholat Fardhu
- Menyelenggarakan Sholat Jumat
- Menyelenggarakan Kegiatan Hari Besar Islam
- Menyelenggarakan Dakwah Islam/Tabliq Akbar
- Menyelenggarakan Pengajian Rutin
- Menyelenggarakan kegiatan sosial ekonomi (koperasi masjid)
- Menyelenggarakan kegiatan pendidikan (TPA, Madrasah, Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat)
- Pemberdayaan Zakat, Infaq, Shodaqoh dan Wakaf
Fasilitas Perpustakaan
Kondisi: -
Luas Perpustakaan: 0 m2
Jenis Buku:
Jumlah Pengurus: 0