Atur jumlah dan catatan
Stok Total: Sisa 5
Subtotal
Rp85.000
Strategi Pembelajaran Bahasa Inggris
1 orang menyukai barang ini
Rp85.000
- Kondisi: Baru
- Min. Pemesanan: 1 Buah
- Etalase: Semua Etalase
Strategi Pembelajaran Bahasa Inggris
Deskripsi:
Strategi pembelajaran bahasa Inggris yang efektif tentunya sangat diperlukan dalam meningkatkan kompetensi bahasa Inggris. Biasanya para pengajar/pakar akan meramu strategi yang efektif untuk mempermudah setiap orang menguasai bahasa Inggris dengan baik. Karena setiap orang memiliki kebutuhan yang berbeda dalam mempelajari bahasa Inggris. Strategi pembelajaran yang menyenangkan tentunya bisa digunakan untuk menciptakan lingkungan yang efektif dan memudahkan proses belajar.
Buku ini terdiri dari 15 Bab. Cakupan materinya meliputi: 1) Konsep Dasar Strategi Pembelajaran Bahasa Inggris, 2) Prosedur Pembelajaran Bahasa Inggris, 3) Model-Model Pembelajaran Bahasa Inggris, 4) Teknik Keterampilan Mengajar Bahasa Inggris, 5) Metode Mengajar Bahasa Inggris Tingkat Sekolah Dasar dan Menengah, 6) Media Pembelajaran Bahasa Inggris, 7) Metode Pembelajaran Community Language Learning (CLL), 8) Metode Pembelajaran Grammar Translation Method (GTM), 9) Metode Pembelajaran Audio Lingual Method, 10) Metode Pembelajaran Communicative Language Teaching (CLT), 11) Metode Pembelajaran Total Physical Response (TPR), 12) Teknik Penilaian Bahasa Inggris, 13) Pembelajaran Bahasa Inggris Anak Berkebutuhan Khusus, 14) Teknik Penguasaan Tenses dan Vocabulary, 15) Evaluasi Pembelajaran Bahasa Inggris.
Penulis:
Mulyani
Welliam Hamer
Tenri Ugi Irianto
Nanan Abdul Manan
Gwi Widayani
Fitria Meisarah
Heni Purwati
Lilis Suryani
Sani Suhardiman
Badroeni
Dwi Maryani Rispatinigsih
Novi Nur Lailisna
Nasriandi
Nur Azmi Rohimajaya
Sutrisno Sadji Evenddy
Editor : Andri Cahyo Purnomo, M.Pd.
Tata Letak : Asep Nugraha, S.Hum
Desain Cover : Septimike Yourintan Mutiara, S.Gz.
Ukuran : UNESCO 15,5 x 23 cm
Halaman : ix, 202
ISBN : 978-623-09-3142-0
Terbit Pada : Mei 2023
Anggota IKAPI : No. 073/BANTEN/2023
Penerbit: Sada Kurnia Pustaka
Deskripsi:
Strategi pembelajaran bahasa Inggris yang efektif tentunya sangat diperlukan dalam meningkatkan kompetensi bahasa Inggris. Biasanya para pengajar/pakar akan meramu strategi yang efektif untuk mempermudah setiap orang menguasai bahasa Inggris dengan baik. Karena setiap orang memiliki kebutuhan yang berbeda dalam mempelajari bahasa Inggris. Strategi pembelajaran yang menyenangkan tentunya bisa digunakan untuk menciptakan lingkungan yang efektif dan memudahkan proses belajar.
Buku ini terdiri dari 15 Bab. Cakupan materinya meliputi: 1) Konsep Dasar Strategi Pembelajaran Bahasa Inggris, 2) Prosedur Pembelajaran Bahasa Inggris, 3) Model-Model Pembelajaran Bahasa Inggris, 4) Teknik Keterampilan Mengajar Bahasa Inggris, 5) Metode Mengajar Bahasa Inggris Tingkat Sekolah Dasar dan Menengah, 6) Media Pembelajaran Bahasa Inggris, 7) Metode Pembelajaran Community Language Learning (CLL), 8) Metode Pembelajaran Grammar Translation Method (GTM), 9) Metode Pembelajaran Audio Lingual Method, 10) Metode Pembelajaran Communicative Language Teaching (CLT), 11) Metode Pembelajaran Total Physical Response (TPR), 12) Teknik Penilaian Bahasa Inggris, 13) Pembelajaran Bahasa Inggris Anak Berkebutuhan Khusus, 14) Teknik Penguasaan Tenses dan Vocabulary, 15) Evaluasi Pembelajaran Bahasa Inggris.
Penulis:
Mulyani
Welliam Hamer
Tenri Ugi Irianto
Nanan Abdul Manan
Gwi Widayani
Fitria Meisarah
Heni Purwati
Lilis Suryani
Sani Suhardiman
Badroeni
Dwi Maryani Rispatinigsih
Novi Nur Lailisna
Nasriandi
Nur Azmi Rohimajaya
Sutrisno Sadji Evenddy
Editor : Andri Cahyo Purnomo, M.Pd.
Tata Letak : Asep Nugraha, S.Hum
Desain Cover : Septimike Yourintan Mutiara, S.Gz.
Ukuran : UNESCO 15,5 x 23 cm
Halaman : ix, 202
ISBN : 978-623-09-3142-0
Terbit Pada : Mei 2023
Anggota IKAPI : No. 073/BANTEN/2023
Penerbit: Sada Kurnia Pustaka

4.7 (39)

± 7 jam pesanan diproses
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI

Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan