Logitech C920e ialah webcam dengan kemampuan auto fokus yang menjanjikan. Webcam ini dilengkapi dengan kamera resolusi maksimal Full HD 1080 pixel. Hadir dengan warna hitam premium, webcam Logitech C920e juga dibekali dengan white balance, peredam kebisingan, dan built-in microphone. Webcam ini mendukung Windows 7, 8, 10, Linux, dan MacOS.
Fitur LainnyaAda fitur autofocus, Ada fitur white balance, Ada fitur noise cancelling, Ada tripod, Ada fitur pemasangan plug and play, Ada fitur zoom digital, Windows 7, Windows 10, Linux, MacOS, Windows 8