Logitech M235 adalah Mouse Wireless yang cocok untuk bekerja saat bepergian. Dengan sensor optik 1000± DPI kamu bisa rasakan kontrol kursor, nyaman, presisi, dan halus. M235 hadir dengan kemudahan Plug & Play menggunakan Receiver USB yang kompatibel untuk OS Windows, macOS, dan Linux dengan jarak 10 meter. Mouse ini tahan hingga 12 bulan dengan baterai AA.
Kisaran Harga
Rp66.000 - Rp374.000
Informasi ProdukLogitech, M235, Mouse office, Wireless, Windows, macOS, iPadOS, Chrome OS, Linux
Detail TeknisOptical, 1000 DPI, 10 m, Wireless 2.4 Ghz, AA, Ada scroll wheel, Tidak ada fitur silent click
Desain3 tombol, 84 g, 9.5 x 5.5 x 3.86 cm, Merah, biru, abu-abu