4.8
Rating & Ulasan
> 1 jam
Balas chat & diskusi
07:00 - 22:00
Jam operasi toko
Deskripsi Toko Aileen Official
Aileen means bright & shine is Irish. With concept urban modest wear, hopefully we can make you shine & bright everywhere you go.
Buka Sejak
February 2019
Di masa pandemi ini, masker sudah jadi kebutuhan wajib untuk kamu supaya kesehatan tubuh lebih terjamin. Karena itu, masker pun jadi bagian dari fashion kamu setiap harinya kalau pergi bekerja atau hangout santai bareng teman. Terutama buat kamu yang berhijab, kini kamu tak perlu bingung lagi untuk memilih masker yang hijab-friendly karena semuanya telah tersedia di Aileen Official Store Tokopedia! Temukan aneka masker dengan berbagai warna yang dihias dengan pernak-pernik maupun motif cantik. Aileen Official pastikan semua produknya dibuat dengan bahan lembut, ringan, dan nyaman dipakai sehari-hari. Yuk, segera rasakan puasnya belanja produk masker hijab Aileen Official langsung di Tokopedia!