Bisa digoreng, direbus, dan dipanggang! Dibuat dari daging sapi pilihan dari peternakan sendiri dan dikombinasikan bersama rempah pilihan. Sehingga mudah disajikan dan cocok untuk melengkapi hidangan rumah Sobat Mincan!
Kemasan Bakso Grand Kirana sudah menggunakan teknologi Vacuum Package untuk meningkatkan ketahanan produk selama dalam perjalanan pengiriman. Bakso sudah memiliki izin edar BPOM dan sudah tersertifikasi Halal dan HACCP.
Detail produk Ukuran: Bakso sapi isi 50 butir Jenis Kemasan: Plastik Berat Bersih: 550 gram BPOM RI: MD 239810007415 Halal: ID32210001321941221