4.9
Rating & Ulasan
± 6 jam
Pesanan diproses
11:00 - 17:00
Jam operasi toko
Deskripsi Toko Bell Helmets
Bell Helmets Indonesia adalah Authorized Distributor Helm Bell Powersport di Indonesia tepatnya di DKI Jakarta.
Buka Sejak
April 2020
Brand yang sudah memproduksi beraneka macam model helm sejak tahun 1950-an ini begitu tampil apik dengan berbagai ciri khas keunikan yang diusungnya. Bell Helmets menghadirkan produk helm untuk kendaraan bermotor yang aman dan nyaman untuk digunakan. Perpaduan bahan material berkualitas yang kuat namun juga ringan saat digunakan akan semakin menambah nilai lebih tersendiri. Selain itu, sistem pengaman double D-Ring juga akan memastikan helm tidak akan mudah terlepas begitu saja. Tak hanya itu saja Bell Helmets juga memperhatikan desain produk yang unik dengan tampilan khas jalanan. Ditambah dengan pilihan warna-warni yang begitu menarik juga akan membuat tampilan gaya fashion kamu saat mengendarai kendaraan terlihat semakin keren. ...Selengkapnya
Produk Bell Helmets memang memiliki ciri khas tersendiri. Desain yang unik dipadu padankan dengan pemilihan warna-warni produk yang begitu menawan membuat siapa saja tertarik melihatnya. Mengerti dengan berbagai kebutuhan konsumen. Bell Helmets menghadirkan pilihan bentuk helm mulai dari street full face helmet, street open face helmet, street modular helmet, dirt full face helmet, dan berbagai sparepart tambahan helm lainnya seperti bell part dan apparel baju yang akan tingkatkan pesona kamu di jalanan. Tak hanya itu saja, kamu pun juga dapat membeli kaca helm berbagai model mulai dari kaca helm bogo, retro, flat dan juga memilih berbagai warna kaca helm lainnya.
Hadirnya official store Bell Helmets akan semakin memudahkan kamu belanja aneka produk helm berkualitas dengan penawaran harga terbaik. Belanja aneka produk yang ada pada etalase toko official store Bell Helmets di Tokopedia juga dijamin lebih aman karena semua proses transaksi kamu diproses langsung oleh Bell Helmets. Sehingga kamu tak perlu lagi khawatir mendapatkan barang palsu. Selain itu, nikmati juga garansi pembelian produk serta berbagai macam promosi dari Tokopedia yang akan semakin memanjakan pengalaman belanja online kamu. Yuk, beli aneka jenis Bell Helmets idaman kamu di Tokopedia.