Potongan kentang yang disiram dengan saus keju kental dan dipanggang. Rasanya gurih dan creamy, cocok untuk sarapan atau cemilan berat. Dibuat dalam loyang ukuran 20x20. Dianjurkan order H-1 untuk antisipasi stock bahan yang kosong atau chat sebelumnya.