NB: ️JANGAN LUPA MELAKUKAN VIDEO UNBOXING SAAT BARANG DITERIMA. APABILA TIDAK ADA,SEGALA BENTUK COMPLAIN TIDAK KAMI TERIMA️
* Sebaiknya bertanya via pesan untuk ketersediaan stock terlebih dahulu sebelum melakukan transaksi * Jika membutuhkan barang dalam jumlah banyak, tetapi stock yang tertera tidak mencukupi, dapat bertanya via pesan untuk penambahan stock
DCA AMP02-6 mesin wood trimmer, juga dikenal sebagai mesin profil kayu atau router kecil, adalah untuk merapikan tepi kayu, membuat alur atau profil, dan melakukan pekerjaan detail kecil pada kayu, HPL, atau material lain yang sejenis. Mesin ini sangat berguna untuk pekerjaan woodworking yang membutuhkan presisi dan hasil akhir yang halus.
Keunggulan :
Merapikan Tepi Kayu : Mesin trimmer dapat digunakan untuk menghaluskan dan merapikan tepi kayu yang kasar atau tidak rata, menghasilkan permukaan yang halus dan siap untuk finishing. Membuat Profil pada Kayu : Dengan berbagai mata trimmer yang tersedia, mesin ini dapat membuat berbagai macam profil pada tepi kayu, seperti profil bulat, miring, atau profil lainnya sesuai kebutuhan. Membuat Alur : Mesin trimmer dapat digunakan untuk membuat alur atau celah pada kayu, yang sering digunakan untuk sambungan kayu atau aplikasi dekoratif.
Spesifikasi :
Tipe Vendor : AMP02-6 Merk : DCA Part Number : DC01010011 Jenis : Mesin Profil Kayu Input Daya Listrik : 350 Watt Kecepatan Tanpa Beban : 30.000 Rpm Diameter Collet : Ø 6,35 mm Kelengkapan : 2pcs Kunci Pas Trimmer guide assembly Templet guide Straight guide Carbon Brush 1 set ( cadangan ) Box Dus Periode Garansi : 6 Bulan Garansi Spare Part : Yes Garansi Service : Yes Ketentuan Garansi : 1x Claim Garansi selama periode, dan Diskon Part 30% untuk Service Selanjutnya