SEGEL PLASTIK  Ukuran untuk BOTOL ANTIS   biasa dipakai untuk toner hn  Cara mudah untuk menambah daya tarik pada produk yang Anda kemas dalam botol adalah dengan menambahkan SEGEL pada tutup/kepala botol dari produk yang Anda kemas. Konsumen akan lebih percaya akan keaslian dan kebersihan produk serta memberikan citra ekslusif pada produk yang Anda kemas.  Segel ini berbentuk selongsong, dan aplikasinya cukup dengan diselongsongkan di kepala/tutup botol, lalu dipanaskan dengan hair dryer atau dengan uap panas, atau dengan dicelupkan kedalam air panas, segel akan langsung mengkerut mengikuti bentuk kepala/tutup botol.