Dan khusus untuk barang ini sangat kami sarankan untuk sebisa mungkin memilih layanan INSTANT mengingat volume barang ini cukup besar, karena biasanya layanan sameday driver berkeberatan karena membawa beberapa barang dalam waktu bersamaan. Spesifikasi Product : Brand : SHP Kode barang : SK 670 (Product baru dari SHP) Ukuran barang : 80 cm x 50 cm x 40.5 cm Warna : Hijau Tentara Fitur : Musik, Lampu, Dorongan baterai AA 2pcs Kemasan : 1 pc MSMT : 83 cm x 53 cm x 43.5 cm Dorongan dari besi amp; bisa mengendalikan setir Untuk kesediaan stock barang harap ditanyakan terlebih dahulu Sudah teruji SNI Sangat nyaman digunakan oleh anak-anak Terbuat dari biji plastik pilihan dengan kualitas terbaik Aman untuk usia anak 1-4 tahun (tergantung dari besar badan anak)