Sebuah PCB Running LED menggunakan system minimum mikrokontroller atmega16 . Untuk program sudah dimasukkan ke dalam IC atmega16 sehingga anda tinggal memasang komponen-komponen running LED system minimum atmega16 dan langsung melakukan penyolderan sampai dengan selesai. Setelah itu anda sudah bisa menjalankan alat tersebut asal agan solderannya yang rapih, bagus dan tidak sort . Untuk mentahan program bisa didownload dilink ini
untuk list komponen sebagai berikut :
Komponen sistem minimum IC ATMEGA 16 PU 1 pcs Socket IC 1 pcs Elco 1000 1 pcs Elco 100 2 pcs Crystal 1 pcs Kapasitor keramik 33 pf 2 pcs LED 1 pcs Resistor 10 k 1 pcs Resistor 330 ohm 1 pcs Dioda 1 ampere 1 pcs Push button 1 pcs Ic regulator 7805 1 pcs PCB 1 pcs Kancing baterai 9 volt 1 pcs header (tulang ikan) 2 pin