Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Atur jumlah dan catatan

Stok: 212

Subtotal

Rp133.900

Buku Machine Learning Tingkat Dasar dan Lanjut - Tidak Disampul

Rp133.900

Pilih sampul plastik: Tidak Disampul

  • Kondisi: Baru
  • Min. Pemesanan: 1 Buah
  • Etalase: PEMROGRAMAN
Buku Machine Learning Tingkat Dasar Dan Lanjut Revisi Ke 2 Suyanto

Harga Resmi Atau Yang Tertera Di Cover Belakang Buku Rp 170,000
Pengen liat daftar isi? bisa chat admin
Bisa Request Nota Pembelian

Penulis : PROF. Dr. Suyanto, S.T., M.Sc.
Penerbit : Informatika
Tahun : 2022
Tebal : 492 Halaman
ISBN : 978-623-7131-66-3
Dimensi : 14.5 × 21 cm

Pembahasan Buku Meliputi :
- Regresi
- Decision Tree Learning
- Bayesian Learning
- Artifician Neural Nenwork
- Support Vector Machine
- Instance - Based Learning
- Nature - Inspired Learning
- Unsupervised Learning
- Reinforcement Learning
- Ebsmble Learning
- Dep Learning
- Ukuran Performansi
- Teknik Validasi Model
- Himpunan Data
- Aplikasi Machine Learning

Perusahaan-perusahaan raksasa berbasis IT telah menunjukan berbagai kesuksesan dalam penggunaan artificial intelligence, khususnya machine learning. Kesuksesan mereka tentu saja tidak instan dalam sekejap. Mereka telah bertahun-tahun membangun sistem itu menggunakan berbagai teknik machine learning, mulai dari teknik tingkat dasar yg simpel, lalu secara terus menerus dikembangkan, hingga saat ini telah menggunakan teknik machine learning tingkat lanjut, khususnya deep learning yg memberikan performansi tinggi.

Buku ini memberi anda gambaran holistik dan simpel mengenai konsep dasar machine learning, teknik-teknik dan metode-metode tingkat dasar dan tingkat lanjut, serta aplikasinya dalam berbagai bidang terkini. Pembahasan dimulai dari konsep dasar paling sederhana hingga yg kompleks dengan gradasi yg lembut. Setiap teknik dan metode dibahas dari ide dasar, motivasi, visualisasi, formulasi matematis,hingga contoh aplikasinya.

Pada setiap teknik learning dibahas sejumlah metode beserta variansinya. Selain itu, buku ini akan memandu anda memahami beragam masalah, dari yg simpel hingga yg rumit, dengan berbagai karakteristik berbeda. Dengan demikian, anda akan terlatih untuk memahami masalah secara benar dan mampu mendesain sistem berbasis machine learning yg akurat untuk masalah yg anda hadapi.

Buku Machine Learning Tingkat Dasar Dan Lanjut Revisi Ke 2 Suyanto

Ada masalah dengan produk ini?

ULASAN PEMBELI

5.0/ 5.0

100% pembeli merasa puas

124 rating • 52 ulasan

5(119)95.97%
4(5)4.03%
3(0)0%
2(0)0%
1(0)0%