The Graco Modes 3in1 TS Davis Spesifikasi: Tray dan sandaran tangan yang dapat dilepas memungkinkan anak dapat keluar masuk stroller dengan mudah Stroller dapat menampung anak hingga 50lbs (22.6 kg) sabuk pengaman 3 atau 5 poin yang dapat disesuaikan seiring pertumbuhan anak one-hand standing fold (stroller dapat berdiri setelah dilipat dengan satu tangan) dilengkapi dengan kunci pengait otomatis saat stroller dilipat Tray untuk orangtua berupa ruang penyimpanan yang tertutup dan terdapat 2 ruang untuk meletakkan gelas Lockable front swivel, bertujuan agar roda depan dapat dikunci saat tidak digunakan.