harga produk ini adalah per biji. (sudah termasuk pengaitnya)
ukuran gel sekitar 13 cm x 23 cm.
produk di kemas dengan plastik tebal sehingga lebih aman dari resiko bocor dan tentunya akan lebih awet.
ice gel pack ini sangat cocok untuk AC maupun di gantung di kipas angin.
tentu ini menjadi lebih hemat energi / listrik untuk menurunkan suhu ruangan anda.
produk ini telah banyak di gunakan dan menjadi trend dan best seller di bidang ice pack / ice gel kipas angin AC.
CATATAN :
##untuk produk setengah jadi cara pakai tinggal isikan air ke kemasan melalui saluran yang di sediakan yaitu 350 ml dan diamkan , setelah itu bisa di bekukan ke freezer/ cold storage.
- produk ini selalu tersedia tanpa cek stok karena kami produsen
- untuk membeli secara PER-PAKET silahkan melihat di katalog kami yang lain