Rincian Produk : Kayu solid menambah kesan berkulitas pada lemari pakaian. Cukup kuat untuk menahan pakaian yang berat. Tambahkan pembentuk bahu BUMERANG pada gantungan untuk melindungi pakaian rajut dan blus. Alur di kedua sisi gantungan mencegah pakaian dengan tali gantung terlepas. Menggantung pakaian menjadikan lemari pakaian Anda lebih rapi dan lebih mudah menemukan pakaian yang dicari. Merawat pakaian Anda dengan baik adalah cara mudah untuk membuatnya lebih awet.
Bahan : Bahan dasar: Kayu solid, Lacquer akrilik bening
Hook: Baja, Galvanis
Ukuran : Lebar 43 cm Ketebalan 14 mm Jumlah paket 8 –p