klin's Indonesia sudah terdaftar pada Dirjen HAKI (Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual) tanggal 11 Desember 2018 dengan nomor IDM.000636808
Klin's wood wax adalah poles (furniture & kayu) dari bahan lilin lebah dan vegetable oil. Bahan ini bisa digunakan untuk kayu yang belum terfinish maupun yang sudah terfinish.
Aplikasi poles ini akan membuat warna produk menjadi natural, mengkilap, permukaan halus, lebih water resistance, dan tahan cuaca.
Cara menggunakan produk ini sangat mudah. Hanya tinggal dioleskan saja, diamkan 5 menit lalu digosokkan sampai tidak berminyak (recommended pakai kain microfiber untuk finishing) Keamanannya terjamin karena 100% alami tanpa kandungan parafin wax.