Deskripsi: Perekat berbahan dasar air yang sangat baik untuk merekatkan kulit dan bahan pendukung kerajinan kulit seperti kain dan cardboard. Dibandingkan dengan perekat berbahan dasar solvent yang sering digunakan, Ecostick 1816B tidak berbau tetapi tetap memberikan daya rekat yang kuat. Cara Penggunaan : 1. Gunakan Ecostick 1816B pada kedua permukaan bidang tempel 2. Tunggu beberapa saat hingga lem kering. Dapat ditandai dengan perubahan warna dari putih menjadi transparan. 3. Rekatkan kedua permukaan dan tekan hingga perekatan maksimal