* UPDATE : TIDAK TERSEDIA DALAM BENTUK CD *
VERSI UPDATE TERBARU IPOS 4080 tanpa fitur konsinyasi
Software Toko iPOS 4.0 atau Program Toko iPOS 4.0 adalah pengembangan dari Software Toko iPOS 3.3 atau Program Toko 3.3 yang terintegrasi dengan sistem Akuntansi.
Program iPOS 4.0 mampu menangani dan memperoses data yang cukup banyak karena menggunakan sistem Client Server, sehingga program mampu memproses data dalam jaringan LAN / WiFi yang cepat walaupun digunakan bersama-sama dalam waktu bersamaan.
Support : Win 7 , Win 8 , Win 10
Fitur unggulan dari Software Toko iPOS4.0 Profesional diantaranya :
- Sudah terintegrasi dengan Akuntansi Perusahaan Dagang sehingga memudahkan anda untuk mengelola stok dan keuangan,
- Support pencatatan Multi Satuan (dus -> lusin ->pcs)
- Support pencatatan dan monitoring Multi Gudang
- Cetak dan baca kode barcode
- Setting kombinasi nomor faktur sendiri
- History Harga Jual
- Setting point pelanggan (point tukar hadiah / point menjadi potongan)
- Pencatatan bayar dengan Kartu Kredit/Debet
- Mendesain bentuk faktur
- Input NPWP
- Cetak Faktur Pajak dari penjualan
- Pendataan barang berupa rakitan / paket .
**NOTE: Gunakan Software Toko IPOS 4.0 yang ORIGINAL ber lisensi atau menggunakan dongel untuk yang unlimited. Tidak ada support technical resmi untuk Software IPOS 4.0 bajakan / cracked **
-------------------------------------------------
Program dapat terkoneksi dengan perangkat kasir seperti :
Bercode scanner :
https://www.tokopedia.com/kreatifcd/scanner-barcode-kassen-ks-606-bt-1d-dan-2d-qrcode?extParam=whid%3D8367