Demi kenyamanan berbelanja, lanjutkan bertransaksi saat toko ini sudah aktif kembali, ya.
4.8
Rating & Ulasan
> 1 jam
Balas chat & diskusi
09:00 - 18:00
Jam operasi toko
Deskripsi Toko LAUT - German Gear
Technology - Fashion - Lifestyle
Buka Sejak
November 2017
Dalam menggunakan Smartphone setiap hari, tentu kita membutuhkan beragam aksesoris yang dapat memberikan kenyamanan serta perlindungan saat menggunakan Smartphone. Terdapat dua kategori aksesoris Smartphone. Pertama, kategori Protection yang dapat memberikan perlindungan Smartphone dengan menggunakan produk Case yaitu Softcase, Hardcase, Rugged Armor Case. Kedua, kategori Charging yaitu dengan menggunakan produk-produk seperti Powerbank, dan Charger Adapter serta Cable Type-C atau Micro USB untuk pengisian baterai Smartphone agar dapat selalu digunakan dalam jangka waktu yang lama tanpa harus khawatir akan baterai Smartphone yang cepat habis. Kamu dapat mengunjungi Laut German Gear di Tokopedia Official Store untuk mendapatkan aksesoris Smartphone berkualitas. ...Selengkapnya
Bagi kamu yang menggunakan Macbook, kamu dapat memberikan Macbook kamu perlindungan yang menyeluruh agar Macbook tetap dapat bersih. Salah satu produk Case Macbook dari Laut German Gear adalah Slim Crystal X yang sangat tipis dengan warna Crystal yang sangat jernih untuk meningkatkan tampilan Macbook kamu. Slim Crystal X ini dapat memberikan perlindungan dari goresan, dan dapat memberikan durabilitas yang tinggi. Memiliki tingkat presisi yang tinggi agar dapat dipasangkan atau dilepaskan dengan muda. Juga terdapat produk lainnya yaitu Protective Sleeve dan Huex yang memberikan perlindungan yang sama.
Selain menawarkan banyak sekali produk untuk perlindungan Smartphone, Laut German Gear juga menawarkan promo-promo menarik. Untuk pembelian produk casing berkualitas yang jauh lebih hemat. Ayo, belanja aneka Casing berkualitas dari Laut German Gear di Tokopedia Official Store, dan nikmati selalu keuntungan dari Tokopedia setiap harinya.