Pengemasan melalui proses sterilisasi sehingga rendang dapat bertahan lebih lama tanpa bahan pengawet. Bisa bertahan hingga 1 tahun di suhu ruang tanpa harus dimasukkan ke dalam lemari pendingin. Kemasan praktis dibawa kemana saja dan tidak perlu dipanaskan sebelum dimakan (ready-to-eat). Bisa dibawa untuk piknik, camping, dan aktifitas lainnya.