Inaura Identity Oxidant adalah cairan pengembang warna rambut (developer) yang digunakan untuk proses pewarnaan atau bleaching rambut. Produk ini memiliki tekstur cream yang ringan dan aroma parfum yang dominan, serta tersedia dalam berbagai varian (3%, 6%, 9%, dan 12%) untuk menghasilkan warna rambut yang diinginkan.