PTZ PRO 2 Kamera video HD 1080p dengan fungsi pan (geser)/tilt (miring) dan zoom yang lebih baik Lihat setiap rincian dengan video HD dan 10x zoom Dapat dijalankan dengan aplikasi meeting dan konferensi video Anda Gunakan dengan sistem audio atau speakerphone yang Anda gunakan.
SPESIFIKASI TEKNIKAL KAMERA
Fungsi pan (geser), tilt (miring), dan zoom bermotor yang mulus Pan (geser) 260° Tilt (miring) 130° 10x HD zoom Bidang pandang 90° Full HD 1080p 30fps H.264 UVC 1.5 dengan Scalable Video Coding (SVC) Autofocus 3 preset kamera plus tombol posisi home Kensington security slot Indikator LED mute/unmute video Ulir tripod standar REMOTE CONTROL
Jangkauan IR 8,5 m Baterai CR2032 (disertakan) KABEL / DAYA
Adaptor Daya AC dengan plug regional Kabel daya (9,8 kaki / 3 m) MOUNT
Dual-purpose bracket dapat digunakan untuk pemasangan di dinding maupun meninggikan posisi perangkat di atas meja KOMPATIBILITAS DAN INTEGRASI
Konektivitas USB plug-and-play Far-end control (PTZ) ConferenceCam lainnya (dengan layanan yang didukung) Dapat digunakan dengan sebagian besar aplikasi konferensi video atau layanan meeting Bersertifikat Skype for Business Kompatibel dengan Cisco Jabber dan WebEx Integrasi yang lebih baik dengan anggota Logitech Collaboration Program (LCP), termasuk BlueJeans, Broadsoft, LifeSize Cloud, Vidyo, dan Zoom ISI KEMASAN PTZ Pro 2 Camera Remote control Kabel USB 10 kaki (3 m) dengan koneksi adaptor daya Adaptor daya dengan plug regional Mount Dokumentasi Kartu garansi INFORMASI GARANSI Garansi Perangkat Keras Terbatas 2 Tahun PART NUMBER PN: 960-001184
- Mohon melakukankonfirmasi apabila akan melakukanpemesanan untuk pengecekan stock