※MOHON DIPERHATIKAN!: 1. Plastik produk agak sedikit lecek saat dibawa dari Jepang ke Indonesia. Namun kondisi isi barang tetap bagus dan berfungsi. Harap dimaklumi. Barang hanya akan dikirim ke pembeli yang memaklumi kondisi tersebut. 2. Sebelum Check Out, tanya dulu ada tidaknya stock. Barang adalah hasil kiriman dari Jepang, stock belum tentu ada setiap harinya. ※PENJELASAN PRODUK: Sabuk Bagasi Hello Kitty Baru Produk Sanrio asli. panjang 102-180cm lebar 5cm Japan Limited Edition ! Saat ini hanya ada dua jenis : (1) Tipe Sakura (warna hitam), dan (2) Tipe Hanabi (warna merah) Buruan sangat terbatas!