Banyak dari Anda sebagai pemilik kendaraan roda dua hanya mengetahui bagaimana cara pemakaian motor saja,tanpa mengetahui bagaimana fungsi - fungsi dari setiap komponen yang berada di dalam motor. Salah satunya adalah karburator motor,jika Anda belum mengetahui fungsi utama karburator motor adalah sebagai menggabungkan bahan bakar dengan udara yang membuat kendaraan Anda dapat digunakan. Namun dengan bermunculan
motor matic dengan mesin yang jauh lebih canggih dibandingkan aneka motor dengan tipe sebelumnya karburator sudah tidak digunakan lagi sebagai salah satu komponen penting didalam mesin. Namun digantikan menjadi injeksi dengan sistem yang lebih canggih tentunya yang memudahkan Anda untuk berkendara. Namun biasanya karburator masih digunakan untuk tipe - tipe motor tertentu dengan tambahan
koil racing atau komponen racing lainnya. Meskipun banyak motor baru yang sudah tidak menggunakan karburator motor,tapi komponen yang satu ini tetap penting untuk kondisi kendaraan Anda toppers.