Meskipun banyaknya busa yang dihasilkan oleh facial wash mungkin memberikan kesan bahwa produk tersebut lebih baik, tapi faktanya tidak ada hubungan langsung antara jumlah busa dan efektivitas pembersihannya.🙅🏻♀️
Pilihlah facial wash yang lembut, gentel, berdasarkan jenis kulit dan bahan alami yang terkandung di dalamnya, seperti facial wash Gold Gbee Glow Beauty Facial Wash Gold ini dapat digunakan setiap hari dengan tekstur yang lembut tanpa bikin kering atau terasa tertarik ! 💦