Diformulasikan dengan 3% Mandelic Acid, 2% BHA (Encapsulated Salicylic Acid), 1% Succinic Acid, dan 1% PHA (Gluconolactone) yang dapat membantu melepaskan sel-sel kulit mati sehingga mendapatkan tekstur kulit yang lebih halus. Formulasi dua fase yang mengandung Jeju U-Ferment Oil Red juga membantu menjadikan kulit lebih sehat, memperkuat kekuatan skin barrier dan meningkatkan hidrasi.
Mengandung 5% Sodium Hyaluronate Solution untuk menjaga kulit terhidrasi dengan baik dan memastikan potensi iritasi minimal. Menyerap dengan cepat dan tidak meninggalkan residu berat pada kulit. Memiliki pH-seimbang dan cocok untuk kulit sensitif.
Cara Penggunaan:
1. Kocok dahulu sebelum digunakan 2. Tuang 2-3 tetes serum ke telapak tangan dan pijat lembut pada wajah hingga menyerap 3. Dapat digunakan pada malam hari setelah membersihkan wajah dan menggunakan toner