PENTING!! Baca Deskripsi sebelum order. • Ladu kami produksi setiap hari • Ladu dikirim langsung dari produsen nya dan dalam kondisi fresh • Ladu kami tidak menggunakan bahan pengawet, sehingga masa kadaluarsanya sangat pendek. Rata² bisa bertahan 4-7 hari • Untuk menjaga kualitas Ladu Ketan sampai ke tangan pembeli, kami sarankan menggunakan pengiriman yang cepat (Next Day / Same Day / Instant) • Pengiriman max H+2 setelah pesanan masuk/terkonfirmasi
[Kemasan Jumbo - 1 pcs (±160gr/pcs) - panjang ±18 cm]
Mengenal Ladu, Si Legit dari Garut
Ladu adalah suatu penganan terbuat dari ketan yang berasal dari daerah Malangbong, Garut, Jawa Barat. Bahan dasarnya adalah tepung ketan putih sangrai, gula putih, gula aren merah, dan kelapa yang sudah diparut. Kudapan ini rata-rata bisa bertahan sampai tujuh hari setelah diproduksi.