Lem serbaguna merek dextone yakni lem satu komponen dengan kualitas industri yang memiliki waktu kering yang sangat cepat (3-5 detik), mempunyai daya resap yang tinggi dan karakter penetrasi yang kuat. Viskositas yang rendah dan dapat merekatkan berbagai macam material seperti metal, plastik, porselin, keramik, kain dan kayu. Warna bening.