Software ini sangat membantu pekerjaan keseharian terutama dalam membuat dan mendesain diagram, struktur organisasi, mind map, dan sebagainya. Catatan Pengiriman: - CD/DVD akan dikirimkan ke alamat pemesan pada hari yang sama. - Jika pemesan ingin mendapat software lebih cepat atau PC/Laptop tidak dilengkapi dengan CD Room, maka link dapat dikirimkan melalui email (alamat email dituliskan dalam pemesanan), seiring dengan itu CD/DVD tetap akan dikirimkan sebagai backup.