Tepung ini meningkatkan bekerjanya adonan kue/roti, membuat adonan kue/roti lebih sempurna dan mencapai kelembutan dan keempukan yang optimal. Menjaga kesegaran kue/roti berhari hari.
Cara pemakaian : Kue : Gunakan 20% sebagai penganti dari tepung trigu. Roti : Gunakan 5% sebagai penganti dari tepung trigu.