PERHATIAN
harap periksa kelengkapan dan kondisi barang dengan video ketika paket akan dibuka, komplain harus menyertakan VIDEO UNBOXING
INFO yaa.. ini Mainan mobil RC QD kelas mainan yaa ,, bukan kelas hobby,, jadi jangan disamakan kualitasnya dengan versi merk Turb*Racing yaaa,,, harganya juga sudah beda jauhhh
INI RC Micro model baru,, dengan ukuran kecil panjang 7 cm an setara ukuran mainan Hotwheels..... sistem penggerak rc-nya 4wd QD atau Quick Drive dengan sistem gas / throttle semi proportional ( proponya kelas mainan sesuaiharga) , bisa drift,, tapi pastinya drift nya tidak semulus RC drift mahal
belok kiri kanan nya masih QD konstan yaa langsung mentok ketika steering digerakan!
produk ini kualitas bagus untuk harga 250 ribuan, tampilan baguss, tampilan lucu seperti model Tooned atau ala ala kartun,, bisa jadi alternatif ingin main RC Micro!!
skala RC 1:64 dengan panjang mobil sekitar 7,7 cm lebar 3,5 cm dan tinggi 2,5cm , ukuran sekitar 2 jari orang dewasa,, cek foto di iklan untuk mengetahui seberapa besar ketika dipegang!
menggunakan sinyal 2.4 ghz jadi jangkauan jauh dan sinyal tidak tabrakan dengan yang lain
baterai mobil tanam tidak bisa dilepas
charging/ isi ulang memakai kabel port tipe C
berpenggerak 4wd tapi tidak differential gear di roda belakang
bisa ganti ban ulir
RC ini tidak bersuspensi yaa, jadi cocoknya dimainkan di dalam ruangan dengan permukaan yang rata
ada lampu depan belakang
remote model tembak ada tempat menyimpan RC di atas remot
kecepatan mungkin 5 km an,, ini RC super kecil,, kecepatan wajar segitu yaa
dapat aksesoris cone , kabel adaptor dan obeng dan ban bisa diganti ban berulir
belum termasuk baterai di remote, perlu baterai AAA 2 pcs
dimensi kemasan produk sekitar 25x19x12 cm