TATA CARA & SYARAT UJI COBA DIVE CASE: - Mohon melakukan test/uji coba fungsi dengan memasukan tissue ke dalam Dive Case dan rendam case di bak air selama kurang lebih 5-10 menit sebelum digunakan untuk diving. Jika di termukan leak/bocor, mohon melakukan video test saat melakukan uji coba fungsi Dive Case ini dan hubungi admin kami dengan menyertakan video testnya. - Garansi 14 hari setelah produk diterima mohon untuk segera melakukan pengujian setelah produk ini di terima. Lebih dari masa garansi, mohon maaf claim leaking/kebocoran ditolak.
*GARANSI VOID JIKA DIKARENAKAN HUMAN ERROR*
Waterproof Case ini terbuat dari bahan Akrilik transparan dengan lensa bening. Memberikan kejernihan foto & video maksimum untuk merekam di bawah air.
Seal berupa karet elastis untuk memastikan casing kedap air & aman di gunakan.
Perlindungan sempurna untuk DJI Action 2 selama aktivitas luar ruangan yang ekstrem & penyelaman air dalam (sampai 60 M)
: • Berfungsi untuk mengurangi masalah embun yg sering muncul di lensa saat penggunaan di air . Selipkan Anti Fog di sela sela kamera di waterproof case .
Tips : • Sebelum di gunakan sebaiknya di test dgn cara memasukkan tissu ke dalam casing lalu rendam beberapa saat untuk memastikan casing aman di gunakan. Pastikan juga Backdoor Case di dorong dgn kuat agar seal menutup rapat saat mengunci casing ini. • Selalu bersihkan casing terutama setelah di pakai di pantai, agar mencegah pasir menempel pada karet seal yg bisa menjadi jalan Air masuk ke case.
• Merk : OEM • Bahan : High -Ttransparent Acrylic • Ukuran : 11.1 x 6 x 3.4cm • Berat : Sekitar 75gr • Kompatibel : DJI Action 2
• 1 x Waterproof Case • 1 x Adapter • 1 x screw • 1 x Wrench Spanner • 1 set Anti Fog
: • Kamera dan produk lain nya tidak termasuk dalam penjualan. • Non Garansi