Mohon konfirmasi ketersediaan barang sebelum melakukan pemesanan, terima kasih.
MAKITA SJ 401: Super Duty Scroll Saw - Mesin Gergaji Kayu - 16" Variable Speed Scroll Saw
Makita Mesin Gergaji Scroll Saw SJ 401 / SJ401 : Mesin Gergaji Scroll Saw dari Makita bertipe SJ401 ini memiliki daya listrik 50 Watt dengan arus input 1.2 A berkecepatan 400 hingga 1600 rpm. Mesin ini mampu memotong kayu hingga ketebalan 50mm dengan kedalaman leher 406mm. Mesin ini menggunakan mata gergaji dengan panjang pisau 125mm atau 5 inch.
Spesifikasi: Voltage: 220 volt Daya Listrik: 50 watt Arus Input: 1.2A Kecepatan Tanpa Beban: 400-1600 rpm Kedalaman Leher / Throat: 406 mm/16" Length of Stroke: 18 mm Strokes per Minute : 400 - 1,600 spm Kapasitas Potong: 50 mm Panjang Pisau / Blade Length: 5"/125 mm Panjang keseluruhan: 600 mm Berat Bersih: 14,1 kg Panjang Kabel: 2 mtr
Features : * Bevel cuts up to 450 left and 150 right * Tool-less blade change system * High efficiency for delicate cuts * Will accept pin and plain shank blades
Apa yang ada di dalam kotak: 1 Unit Mesin Gergaji Scroll Saw 3 buah mata gergaji
Garansi resmi dari Makita Baru dan original dijamin