Produk ini adalah aksesoris dari kayu untuk penyangga pergelangan tangan agar tidak mudah pegal/sakit dan mencegah cedera karena pergelangan tangan yang terlalu menekuk seperti penyakit CTS(Carpal Tunnel Syndrome) dan sejenisnya
Wrist rest ini lebih cocok digunakan untuk mechanical keyboard yang tombol-tombolnya relatif lebih tinggi dari keyboard jenis rubber dome.
SPESIFIKASI: - Ukuran panjang kiri ke kanan 31,5 cm / 33 cm. ukuran panjang depan ke belakang 9 cm - Cocok digunakan untuk keyboard 75% size seperti keychron k2, dll - Termasuk anti slip - Finishing cat duco premium
Dimensi/ukuran: - Tersedia 2 jenis ukuran 31,5 cm dan 33 cm
Warna: - Putih - Hitam *Sebutkan warna yang diinginkan saat order (Jika tidak akan dikirimkan warna acak/random
CATATAN: *Tidak termasuk keyboard **Warna dari Wrist rest mungkin sedikit berbeda dari foto karena faktor pencahayaan,angle kamera,monitor,dll