Mengingat botol merupakan barang yang mudah pecah dan asuransi tidak menanggung kerusakan, pengiriman jabodetabek diutamakan menggunakan OJOL (ojo bisa bawa 100pcs dengan aman).
Mau hemat via ojol sameday dan instan (klik link berikut)
Diluar jabodetabek kami akan membantu free packing sekat satu-satu dengan kardus tebal, stiker fragile dan tulisan jangan dibanting. dengan packing tersebut kita simulasi dijatuhkan ketinggian 15cm rata aman tidak pecah.
Jar kaca 200ml import 100% baru.. 1dus isi 105pcs. Cocok untuk mengemas sambal, cake, sample produk, cultur jaringan, selai dll. Tahan masuk.dalam oven atau dikukus. Tessedia tutup warna emas, hitam dan putih. Order tidak.menyebutkan warna kita berikan tutup warna emas atau sesuai stok yang ada. Spesifikasi tinggi 9cm, diameter tutup 6.5cm.