DESKRIPSI Combivent merupakan obat yang digunakan untuk mencegah dan mengontrol gejala dari sesak napas atau mengi (wheezing) yang disebabkan oleh asma akut dan penyakit jantung.
KANDUNGAN/KOMPOSISI 1 vial mengandung ipratropium bromide 0,5 mg dan salbutamol 2,5 mg
KONTRAINDIKASI // JANGAN DIGUNAKAN OLEH Hipersensitif terhadap salbutamol atau obat agonis adrenoreseptor beta-2 lainnya. Kardiomiopati obstruktif hipertrofi atau takiaritmia.
DOSIS serangan akut : 1 ampul, maintenance : 1 ampul dipakai 3-4 x sehari
CARA PEMAKAIAN diuapkan menggunakan alat nebulizer, kemudian dihirup
INDIKASI/ KEGUNAAN untuk mengendalikan reversibel bronkospasma yang disebabkan oleh penyakit jantung maupun asma akut