Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Atur jumlah dan catatan

Stok Total: 99387

Min. pembelian 2 pcs

Subtotal

Rp20.000

bibit jamur merang unggul

Rp10.000
  • Kondisi: Baru
  • Min. Pemesanan: 2 Buah
  • Etalase: Bibit Jamur Merang (Skr)
Bibit jamur merang unggul ber merk skr. Telah lama ber produksi semenjak tahun 1990. Bibit ini mampu menghasilan 3 kwintal jamur merang per kumbung. Bibit skr sudah tidak asing lagi dikalangan petani karawang/subang. Dan sudah ter uji kwalitas nya. Minimal 2 log pemesanan akan kami proses. penanaman jamur merang untuk pemula cukup gampang di antara nya. 1. Siapkan box/keranjang buah. 2. Siapkan plastik / karung yang kedap udara. 3. Semprotan untuk penyiraman.. 4. Media jamur merang , seperti jerami /kapas yang sudah proses permentasi /sterilisasi Untuk langkah langkah nya bila mana bibit sudah tiba coba cek di atas permukaan bibit apakah miselium udah full atau belum.. Miselium (berupa benang halus berwarna putih atau seperti jaring laba laba ) Nah kalau miselium udah full bisa langsung di tebar ke dalam keranjang / box yang sudah di isi media jerami. Jadi posisi bibit di tebar di atas media jerami/,kapas. Kalau sudah langkah selanjutnya yaitu keranjang di tutup menggunakan plastik atau karung yang kedap udara, tujuan nya untuk menghasilkan suhu panas/lembab. Tunggu sampai umur 10-15 hari. Dan setiap hari ke 5 bisa di semprot air secukupnya hanya sampai media lembab dan jangan terlalu basah.itu pun kalau media kering Kalau masih lembab tak di semprot pun tak apa apa.. Selalu jaga kelembaban media supaya pertumbuhan bisa sempurna.. Jamur merang akan muncul dan panen di usia 10-15 bahkan ada yang usia 20 hari. Jaga suhu jangan sering di buka kalau belum waktu nya panen Usahakan jangan ada udara sedikitpun masuk ke dalam. #note : untuk media jamur merang bila malas membuatnya sendiri bisa order di lapak ini.. Yang di jelaskan di atas itu untuk metode konsumsi/rumahan. Note: Harap tambahkan packing bubble warp untuk ke amanan packing. Kalau ga di tambahkan juga gak papa tapi kalau misalnya barang bocor di jalan kita gak tanggung jawab.
Ada masalah dengan produk ini?

ULASAN PEMBELI

4.6/ 5.0

91% pembeli merasa puas

327 rating • 118 ulasan

5(253)77.37%
4(45)13.76%
3(13)3.98%
2(6)1.83%
1(10)3.06%