BENIH CAISIM BERSERTIFIKAT Apa itu BENIH CAISIM? Tanaman Caisim diduga berasal dari Tiongkok (Cina) dan Asia Timur. Konon di daerah Cina, tanaman ini telah dibudidayakan sejak 2.500 tahun yang lalu, kemudian menyebar luas ke Filipina dan Taiwan. Masuknya caisim masuk ke wilayah Indonesia diduga pada abad ke- 1 9 , bersamaan dengan lintas perdagangan jenis sayuran sub-tropis lainnya; terutama kelompok kubis kubisan (Cruciferae). Sawi dan Caisim adalah sayuran yang serupa tapi tidak sama. Bentuk daun sawi yang lebih bulat dan bergelombang dengan ujung yang melengkung ke dalam dan daun caisim yang lebih panjang dan ramping dengan ujung yang meruncing. selain itu dari sisi rasa caisim memiliki rasa yang lebih manis. Sawi memiliki rasa yang lebih pahit dan pedas. Manfaat CAISIM? Mencegah Penyakit Jantung Mencegah Diabetes Mencegah Obesitas Mencegah Asma dan Penyakit Alzheimer
Kelebihan Benih Kemasan Urban farming Planteria.id Daya Tumbuh diatas 85% Benih Bersertifikat Memiliki vigor tinggi
Nama Ilmiah: Brassica rapa ISI BENIH: (_+ 200 biji/0,5 gram) UMUR PANEN :45-50 hari LINGKUNGAN TUMBUH: Dataran tinggi atau rendah, rentang suhu suhu 19-21°C.
Cara Penggunaan : Basahi media tanam dengan air menggunakan spray Tebarkan benih pada pot/bedengan Letakkan ditempat yang tidak terkena sinar matahari langsung dan hujan Siram setiap hari Pemupukan dapat dilakukan 2 minggu sekali