HCS 10 With Ginseng adalah sup ayam herbal yang mengandung 11 bahan herbal, yaitu Mizao, Chuan Xiong, Dang Gui, Dang Shen, Gan cao, Huai Shan, Yo Sem Chiu, Angco, Goji berri, Yuzhu, dan Longan.
Dengan kandungan bahan herbal yang lengkap, HERBAL CHICKEN SOUP, CIAKPO HCS 10 dapat membantu meningkatkan stamina tubuh dan menjaga kesehatan.
Sup ini cocok untuk Anda yang ingin menjaga kesehatan tubuh secara alami.