Atur jumlah dan catatan
Stok Total: Sisa 5
Subtotal
Rp274.000
NEW MODEL DISTRIBUSI SPESIES: MAXIMUM ENTROPY
Rp274.000
- Kondisi: Baru
- Min. Pemesanan: 1 Buah
- Etalase: Tanaman
Selamat Datang DiTOKO kami Pengetahuan distribusi spesies merupakan pengetahuan dasar yang penting dalam perencanaan dan pengambilan keputusan untuk pengelolaan keanekaragaman hayati. Pentingnya pengetahuan mengenai distribusi spesies telah mendorong penulisan buku ini. Secara khusus, buku ini merupakan bagian dari materi ajar pada Mata Kuliah Dinamika Populasi (KSH1513). Dalam penggunaan yang lebih luas, buku ini diharapkan dapat membuka wawasan dan minat para peneliti dari berbagai bidang ilmu yang bekerja dan memiliki ketertarikan pada aspek distribusi spesies, serta memberi pandangan ilmu pengetahuan bagi para pihak yang berkepentingan dalam penyusunan kebijakan, perencanaan, dan pengambilan keputusan terkait konservasi keanekaragaman hayati. Untuk mencapai tujuan tersebut, literatur dan data lapangan yang relevan dihimpun dan dianalisis melalui kegiatan desk study secara intensif. Buku ini disusun dengan kajian pustaka yang komprehensif yang membahas perkembangan ilmu dan teori pemodelan distribusi spesies. Lebih lanjut, buku ini juga menyajikan aspek praktis penggunaan data lapang untuk pengaplikasian model distribusi spesies, Maximum Entropy, bagi perencanaan dan pengelolaan keanekaragaman hayati Indonesia saat ini dan di masa mendatang. Terimakasih
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI

Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan