Pancing belut ini sangat kuat dan awet karena terbuat dari bahan Baja type 304 hard Tersedia Baja hitam dan Baja putih stainlees (anti karat)
Lilitan kuat dilengkapi lem Kualitas senar anti kusut tidak mudah kriting, Setelah dipakaipun mudah untuk diluruskan kembali.
*Ukuran* • S = Untuk belut ukuran kecil atau sawah • M = Untuk belut sawah & parit • L = Untuk belut parit & sungai • XL = Untuk belut sungai & rawa
*Panjang senar/tali* • 200 cm • Lilitan senar 2 lapis Bisa request 3 lapis
*Cara merawat pancing belut setelah pemakaian* • Cuci bersih setelah pemakaian lalu oleskan minyak sayur • Jangan gantung pancing belut dipaku/besi supaya tidak menimbulkan karat