Kunir putih (Curcuma zedoaria) adalah rempah herbal tradisional yang dikenal memiliki banyak manfaat kesehatan. Rimpang ini sering digunakan sebagai ramuan alami untuk menjaga daya tahan tubuh, membantu meredakan peradangan, menjaga kesehatan pencernaan, serta dipercaya baik untuk kesehatan wanita. 100% kunir putih segar pilihan Bisa digunakan untuk jamu, seduhan, atau olahan herbal lainnya Tanpa bahan kimia, alami dari alam Siap kirim dalam kondisi segar Cocok untuk Anda yang ingin menjaga kesehatan dengan cara alami!