Minyak Citronella dengan nama ilmiah Cymbopogon Nardus adalah minyak yang berasal dari proses penyulingan daun tanaman serai wangi. Citronella Oil sangat dikenal karena banyak digunakan sebagai bahan baku utama lotion/spray anti-serangga karena aromanya yang tidak disukai oleh nyamuk dan serangga. Citronella Oil juga dapat digunakan sebagai aromatherapy, bahan pembersih peralatan rumah tangga, dan campuran minyak untuk pemijatan.
Manfaat Citronella Oil MARINDCARE bagi kesehatan tubuh: 1. Sebagai Aromatherapy 2. Mengusir nyamuk dan serangga 3. Anti inflamasi & pereda nyeri 4. Meredakan stress 5. Membantu melancarkan pencernaan dan detoksifikasi 6. Anti hama pada tanaman 7. Pembersih dapur
CARA PEMAKAIAN: - Tuangkan pada telapak tangan dan oleskan di bagian tubuh secara merata untuk mengusir serangga saat beraktifitas di luar ruangan - Tuangkan pada ember kurang lebih 4-5 tetes dan gunakan untuk mengepel juga membersihkan dapur - Aromaterapi : teteskan 3-4 tetes pada mesin diffuser atau nebulizer
CARA PENYIMPANAN: - Simpan di tempat kering pada suhu dibawah 30°C dan terlindungi dari sinar matahari langsung BPOM: POM TR215600841 Produk MarindCare telah memenuhi standart HALAL dalam proses produksi untuk memberikan jaminan keamanan dan kenyamanan bagi para pengguna