Adalah cat rambut semi permanen dengan warna yang pekat, khusus untuk rambut asia. Cat ini bisa langsung dipakai di rambut dengan atau tanpa bleaching. Tetapi untuk hasil lebih maksimal, sebaiknya bleaching dahulu.
Ada beberapa pilihan warna = blue,yellow,red,orange,green,gray,clear,white
Cara penggunaan : 1. Setelah cuci rambut dengan shampoo,keringkan rambut dengan handuk. 2. Menggunakan color brush,aplikasikan colormuse color cream tanpa menyentuh kulit kepala (untuk mencegah iritasi / noda) 3. Diamkan 10 - 20 menit,sampai warna terserap,Lalu bilas sampai air bilasan jernih 4. Cuci dengan shampoo, lanjutkan dengan treatment sesuai kondisi rambut
Takaran penggunaan : 120 gr untuk rambut medium Rambut sebaiknya di-bleach terlebih dahulu/dihilangkan pigmen warna sebelumnya sesuai dengan target warna yang diinginkan.